top of page

Selamat Datang di Halaman Pendaftaran Merchant Fawna!

Fawna kini membuka kesempatan bagi para pelaku usaha, komunitas, maupun individu yang ingin bergabung sebagai merchant dan berkontribusi dalam ekosistem peduli hewan.

Sebagai merchant Fawna, kamu bisa mendaftarkan bisnismu dalam berbagai fitur yang tersedia, sesuai dengan layanan atau produk yang kamu tawarkan.

Fitur yang Bisa Didaftarkan oleh Merchant:

  • Fawna Shop – Jual produk pet seperti makanan, aksesori, mainan, hingga merchandise

  • Fawna Hotel – Daftarkan jasa penitipan atau penginapan hewan peliharaan

  • Fawna Care – Tawarkan layanan grooming, konsultasi dokter hewan, atau perawatan lainnya

  • Fawna Playdate – Buat event atau aktivitas sosial untuk pemilik hewan (playdate, meet-up, dll)

  • Fawna Experience – Tawarkan pengalaman unik seperti tur shelter, kelas edukasi, atau workshop

  • Fawna Adoption – Bekerja sama dalam program adopsi hewan dan penyelamatan

  • Fawna Foundation – Berkontribusi dalam kegiatan sosial dan program donasi hewan

Fitur yang Ingin di Daftarkan Required
bottom of page